Babinsa Koramil 01/Pariaman Koptu Rijal Anshari dampingi Tim Puskesmas Melaksanakan Imunisasi

Kodam 1 BB832 Dilihat

Okebung|Kegiatan pemberian imunisasi kepada balita itu digelar diposkesdes desa rawang kec.pariaman tengah kota pariaman, Selasa(11/3/2025).

Kegiatan tersebut dilakukan sebagai upaya nyata untuk mendapatkan sistem kekebalan tubuh pada anak balita dan memberikan perlindungan terhadap penyakit dan bebas virus polio.
Babinsa Koptu Rijal anshari dan tim puskesmas mengajak masyarakat untuk mengikuti imunisasi polio secara gratis.

Menurut babinsa kegiatan pendampingan bersama tim puskesmas dan bidan ini dilakukan sebagai bentuk partisipasi untuk suksesnya imunisasi, berguna untuk mencegah penyakit pada Balita.

“Adapun manfaat imunisasi yaitu untuk mendapatkan sistem kekebalan tubuh, dan memberikan perlindungan terhadap penyakit. Kepada masyarakat juga disampaikan betapa pentingnya imunisasi ini diberikan kepada anak usia Balita.

Posting Terkait

Jangan Lewatkan