OKEBUNG|
Dandim 1609/Buleleng diwakili Danramil 1609-05/Sukasada Kapten Arh Gede Buktiana,menghadiri acara Pembukaan Kejuaraan Singaraja Kickboxing Tournament (SIKAT#1).Kejuaraan dalam rangka menyambut HUT ke-419 Kota Singaraja Tahun 2023 diikuti ± 150 orang digelar Jumat 24 Maret 2023 pukul 09.25 s.d Wita bertempat di GOR Beladiri Buana Patra Singaraja Jln Udayana, Kel Banjar Jawa, Kec/Kab Buleleng.
Adapun yang hadir dalam pembukaan Pj Bupati Buleleng Ir. Ketut Lihadnyana, M.M.A,Kapolres Buleleng diwakili Kabag Ren Res Buleleng Kompol I Gede Juli, S.IP,Danyonif R 900/SBW Letkol Inf. Deden Ika Drajat, S.A.P., M.Han,Kadis Disdikpora Kab Buleleng Made Astika, S.Pd.,M.M,
Ketua KONI Kab Buleleng (I Ketut Wiratmaja,Ketua Kickboxing Kab Buleleng I Gusti Bagus Ngurah Dipta Negara, ST.
Pembukaan diawali menyanyikan lagu Indonesia Raya dan Mars Patriot Olahraga dan doa.
Ketua Panitia dalam sambutannya
menyampaikan perlu kami sampaikan bahwa Buleleng sudah pernah mengukir prestasi dikompetisi atau event yang pernah dilaksanakan antara lain di kejuaraan Bali Open Championship dan eksekutif.
Tim Buleleng berhasil meraih sebagai Juara Umum, juga kami melakukan peningkatan pengetahuan dan kompetensi kepada para pelatih antara lain yaitu training of trailer, pelatihan wasit dan juridik boxing ujian kenaikan sabuk dan yang baru terlaksana kemarin yaitu pelatihan pelatih fisik level 1 nasional pada tanggal 14 sampai 19 Maret 2023 yang diselenggarakan oleh KONI Buleleng.
Dengan potensi dan karakter masyarakat Buleleng kami yakin Buleleng bisa mencetak atlet-atlet boxing yang bisa mengharumkan nama Bali dan Buleleng pada khususnya di event-event kejuaraan yang lebih tinggi seperti PON, Kejurnas bahkan SEA Games, kalau tuhan memberkati tentunya itu bisa tercapai apabila kami mendapat dukungan dari berbagai pihak, baik itu pemerintah dan pihak-pihak yang terkait.
Hal senada disampaikan Sambutan Pj Bupati Buleleng sekaligus membuka kejuaraan,pada pagi hari ini kita diberikan kekuatan kesehatan, keselamatan untuk bisa berkumpul dalam satu acara penting yaitu melaksanakan Singaraja Kickboxing Turnamen sikat 1 tahun 2023.
Bapak/Ibu kalau kita cermati tadi laporan panitia ini sekaligus juga kepada KONI kalau dulu KONI mengusulkan kepada pemerintah daerah usulan tambahan anggaran hanya adalah 5,6 miliar dari 12 miliar yang sudah kita alokasikan, tolong itu direvisi Pak saya akan tambah lagi 1 miliar lagi, tentunya kenapa ini menjadi besar karena bonus yang mendapatkan ini juga besar oleh karena itu KONI kemarin mengusulkan pada kami 5,6 miliar di APBD perubahan tetapi saya melihat kenapa tidak lebih sehingga saya rencananya mengembalikan itu tambah lagi satu miliar menjadi 6,5 miliar.
Berarti melebihi dari usulan, selanjutnya dana itu tolong dikelola apa karena pemerintah memberikan hibah kepada KONI, KONI lah yang mengelola itu jangan sampai nanti ada sesuatu nanti dibilang pemerintah yang ini karena sudah lebih dari apa yang diusulkan.
Pemerintah kepada KONI dalam rangka untuk menumbuhkan atlet-atlet yang berbakat di Kabupaten Buleleng, Astungkare kemarin untuk atlet Kabupaten Buleleng meskipun tetap pada peringkatnya tetapi perolehan medali emasnya cukup signifikan peningkatannya itulah yang membanggakan kita, selanjutnya untuk Kickboxing turnamen pada hari ini itu tentunya merupakan satu hal yang penting tidak hanya menjaring minat, bakat masyarakat yang berkolaborasi dengan TNI Polri dan pemerintah tetapi juga dari semua itu dikemas sedemikian rupa dan diharapkan ke depan Kickboxing Kabupaten Buleleng bisa membawa Buleleng ini semakin maju ke masa yang akan datang.
Karena saya yakin itu tidak hanya itu Bapak Ibu sekalian saya juga sudah gini dengan Ketua KONI Pak Wirat maju kalau anggaran pemerintah mungkin sekarang itu sudah kita berikan nanti 18,6 miliar melebihi dari usulan awal 18 miliar, tetapi Kami juga akan mencarikan masing-masing sponsor-sponsor, itu kami akan segera panggil buktinya pada hari ulang Tahun Kota Singaraja yang ke 419 sebagian besar kegiatan itu dibiayai oleh sponsor dan sponsor itu kalau diajak dia juga gembira itulah sebabnya nanti kami duduk kita memanggil sponsor Pak misalnya king boxing dari dari perusahaan ini tidak hanya dari pemerintah sehingga kalau dari perusahaan ini juga memberikan kan lebih lebih semangat lebih begini Pak masalah pembiayaan Karena antara satu cabang dengan yang lain kan berbeda Pak kalau Kim box-nya enggak ada kenaikan tingkat harus ada turnamen ini turnamen itu itu semuanya membutuhkan anggaran yang cukup besar untuk itu oleh karena itu saya juga sangat mensupport ini kegiatan ini mudah-mudahan turnamen ini bisa membawa king boxing-box itu merajai tidak hanya di provinsi Bali tetapi juga di tingkat nasional bahkan di tingkat dunia selanjutnya Bapak Ibu sekalian ini terutama kepada para peserta king boxing yang kami banggakan satu hal yang ingin kami harapkan adalah tempatkanlah Buleleng itu di atas segala-galanya artinya jiwa raga memang harus untuk mata-mata untuk Buleleng yang kita cintai ini saya yakin dengan semangat dan tekad yang kuat untuk koni khususnya dan beberapa cabang olahraga yang di bawah naungan koni Saya yakin ini bisa membawa Buleleng ke arah yang lebih maju dan lebih terdepan itu harapan kami dari pemerintah daerah.
Pada kesempatan ini agar tidak terlalu lama Pak nanti tolong pesan kami besok besok itu Sabtu ya hari Senin paling lama Pak usulan tambahan proposal itu saya terima langsung saya acc Pak untuk ibu demi koni dan olahraga yang ada di Buleleng ini.
“Kita dari Kodim Buleleng siap mendukung kejuaraan ini agar lahir atlet-atlet tangguh kickboxing dari Buleleng,”ujar Danramil.
Kodim Buleleng