Pangdam Sambut Tim Pemeriksa Dari BPK RI Dalam Entry Briefing Di Makodam

Kodam XIII MDK12 Dilihat

OKEBUNG|
Pangdam XIII/Merdeka Mayjen TNI Suhardi menyambut kedatangan tim pemeriksa dari Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia (BPK RI) dalam kegiatan entry briefing yang dilaksanakan di Ruang Yudha Makodam XIII/Merdeka. Senin (24/2/2025)

Kunjungan Tim BPK RI ini bertujuan untuk melakukan audit terhadap Laporan Keuangan Kementerian Pertahanan Tahun Anggaran 2024 pada Unit Organisasi (UO) TNI Angkatan Darat di wilayah Kodam XIII/Merdeka.

Pendam Merdeka

#tniprima
#profesional
#responsif
#integratif
#modern
#adaptif

Posting Terkait

Jangan Lewatkan